#TM12 Sabtu120518 Distribution Channel Measurement.

Distribution Channel Measurement




  • What

Merupakan kegiatan dalam mengidentifikasikan titik keseimbangan yang menentukan dalam pilihan pengukuran optimal baik waktu dan tingkat harga saluran pendistribusian barang.


  • Why

Hasil utama terkait dengan kegiatan memberikan keuntungan  bagi produsen untuk menyinkronkan harga grosir yang diterapkan ke beberapa pengecer dan juga bisa memberikan keuntungan bagi pengecer untuk penentuan harga eceran barang .


  • How

Aktivitas ini menimbulkan  persaingan harga. Artinya, menunjukan persaingan penentuan tingkat harga yang dikeluarkan antara dua atau lebih perusahaan terjadi, perusahaan yang menentukan harganya secara optimal kemudian akan menghasilkan laba yang lebih tinggi daripada perusahaan yang menentukan harganya lebih awal tanpa melakukan pengukuran.


Sumber

Kenji Matsui (7-12-2017). When And What A WholeSale And Retail Prices Should Be Set In Multi-Channel Supply Chains ? . European Journal Of  Operational Research,1-10.

Comments

Post a Comment

Popular Posts